Diisukan Gugat Cerai Suami, Maia Estianty: Ngeri Kali Nih Berita

Vania Ika Aldida
Maia Estianty dan Irwan Musrry. (Foto: instagram)

JAKARTA, iNews.id - Maia Estianty menanggapi gosip miring yang menimpa rumah tangganya dengan Irwan Mussry. Ada berita yang mengatakan Maia menggugat cerai suaminya. Maia pun langsung menepis kabar yang menyebut bahwa dirinya telah menggugat cerai sang suami di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.

Melalui akun Instagram pribadinya, ibu dari Al, El, dan Dul ini tampak tak habis pikir dengan judul berita terkait rumah tangganya. Terlebih saat mengetahui bahwa wartawan sudah menanyakan hal itu pada Humas Pengadilan Agama.

"BUSSEETTT… Ngeri kali nih berita …. ampe ditanya ke pengadilan agama pula…. ," tulis Maia Estianty pada keterangan foto, dilansir Selasa (21/12/2021).

"Biasanya gw jarang banget nanggepin isu2 negative di luar….Tapi gegara tadi team creative ku jg ditanyain temennya yang wartawan….wueleh…. ditanya, 'emang bunda mau cere??'
Becandanya kelewatan ini mah… mendingan jadi pelawak aja yg nanya2in ke pengadilan," katanya.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
3 hari lalu

Al Ghazali Umumkan Kehamilan Alyssa Daguise, Maia Estianty Sambut Cucu Pertama

Seleb
7 hari lalu

Viral Video Maia Estianty Santai Hadapi Turbulensi Pesawat, Netizen: Ratu Terakhir!

Seleb
19 hari lalu

Fix! Na Daehoon Gugat Cerai Jule usai Diselingkuhi

Seleb
19 hari lalu

Digugat Cerai, Hamish Daud Tetap Puji Raisa: Best Friend Saya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal