Dipuji Cantik dan Awet Muda di Usia 40, Dian Sastrowardoyo: Gue Udah Mulai Insecure

Annastasya Rizqa
Dian Sastrowardoyo. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Siapa yang tak mengenal aktris cantik era 2000-an, Dian Sastrowardoyo? Bintang film Ada Apa Dengan Cinta ini kerap tampil mempesona di berbagai kesempatan, termasuk di media sosial.

Meski kini sudah menginjak kepala empat, kecantikan Dian Sastrowardoyo bak tak pernah luntur. Dia kerap mendapatkan pujian dari netizen karena cantik dan awet muda.

Walaupun sering dipuji netizen, siapa sangka bahwa lawan main Nicholas Saputra ini masih sering merasa insecure alias tak percaya diri. Dian juga blak-blakan mengakui usianya kini tak lagi muda.

“Gue udah mulai insecure walaupun kata netizen muka gue simetris segala macam, tapi tetap ada turun-turunnya juga,” kata Dian Sastrowardoyo seperti dikutip pada Selasa (24/1/2023).

Dian mengaku dirinya mulai merasakan ada kerutan dan garis halus di wajahnya. Sebab itu, di wa sering merasa tak percaya diri.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
16 hari lalu

Viral Dian Sastrowardoyo Pakai Dress Pink-Hijau di BIFF 2025, Simbol Perlawanan?

Film
17 hari lalu

12 Artis Indonesia Hadiri Busan International Film Festival 2025

Seleb
24 hari lalu

Viral Dian Sastrowardoyo Pakai Bros Bajak Laut di Toronto International Film Festival 2025

Film
4 bulan lalu

Rasa dan Rahasia Jadi Satu, Streaming Aruna dan Lidahnya di VISION+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal