Gaga Muhammad Ungkap Fakta di Persidangan, Laura Anna Baru Dioperasi 4 Hari setelah Kecelakaan

Ravie Wardani
Gaga Muhammad di Persidangan. (Foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id - Gaga Muhammad mengungkapkan fakta baru dalam persidangan kasus Lakalantas yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Timur, Kamis, 30 Desember 2021. 

Gaga Muhammad mengaku membawa Laura Anna ke Rumah Sakit Meilia Cibubur, Jakarta Timur, usai mengalami kecelakaan lalulintas di kilometer 10 tol Jagorawi, 8 Desember 2019 silam.

Setibanya di Rumah Sakit, Laura Anna pun dirujuk ke RS EMC Sentul guna menjalani Magnetic Resonance Imaging (MRI). 

"Kejadian hari Minggu, dokter spesialis saraf baru ada itu hari Senin (9 Desember 2019). Setelah spesialis datang, dia periksa Laura, periksa saraf masih aktif atau enggak," kata Gaga Muhammad saat memberikan keterangan di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Timur, Kamis (30/12/2021). 

"Semua masih aktif. Setelahnya, 'ini kita lihat lagi ke depannya'. Karena hari apa gitu, dia (dokter) harus ke Australia. Dia cuma cek refleksi saraf doang," tuturnya. 

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
4 tahun lalu

Viral Video Adik Mendiang Laura Anna Nangis Merindukan Kakaknya, Netizen: Aduh Gak Tega

Seleb
4 tahun lalu

Ibunda Gaga Muhammad Ngaku Pernah Tak Gubris Chat Laura Anna, Ini Alasannya 

Seleb
4 tahun lalu

Ibunda Gaga Muhammad Bersumpah Demi Tuhan, Bantah Gesek ATM Laura Anna

Seleb
1 tahun lalu

Kesan Mendalam Laura Anna di Mata sang Kakak: Dia Sangat Pintar

Seleb
1 tahun lalu

Amanda Rawles Ketemu Mendiang Laura Anna di Mimpi: Dia Cantik Banget dan Gak Sakit Lagi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal