"Tanpa kalian semua aku tidak akan mungkin bisa sampai di titik ini," ujarnya.
Dia menambahkan, "Untuk kalian yang sedang mengejar mimpi, semoga pencapaian ini bisa menjadi pengingat bahwa kalian pun mampu. Selama ada doa, usaha, dan konsistensi, tidak ada hal yang mustahil. Mari terus bertumbuh bersama."