Ikatan Cinta Senin 22 November 2022: Petunjuk Teka Teki Pelaku Teror Keluarga Aldebaran Semakin Dekat

Novie Fauziah
Ikatan Cinta 22 November 2021. (Foto: MNC Pictures)

JAKARTA, iNews.id - Sinetron Ikatan Cinta semakin seru untuk diikuti. Episode malam ini akan menceritakan huru hara yang mulai terkuak.

Di mana Aldebaran (Arya Saloka) dan Mama Sarah (Natasya Dewanti) mulai menemukan titik terang atas semua hal yang terjadi kepadanya.

Mengutil dari akun Instagram @ikatancinta.mncp, Aldebaran menemui Angga (Kevin Hillers) di rumah sakit, karena sahabatnya itu berhasil menemukan Denis Setiano. Tapi saat ini keadaan Denis sedang tidak baik-baik saja.

"Tadi sih pas gue tolong dia, kondisinya parah. Kalimat pertama yang dia ucap, itu nama lo (Aldebaran)," ujar Angga.

Angga yakin Denis ingin bertemu dengan Aldebaran, khususnya mama Rosa (Sari Nila) untuk mengungkapkan semua yang terjadi.

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
4 tahun lalu

Amanda Manopo dan Glenca Chysara Tampil Penuh Pesona di HUT ke-32 MNC

Seleb
4 tahun lalu

Amanda Manopo Pamer Duit Segepok, Ini Jumlah Kekayaannya!

Seleb
4 tahun lalu

Amanda Manopo Tak Pernah Menyangka Rating Sinetron Ikatan Cinta Bakal Tinggi

Seleb
4 tahun lalu

Amanda Manopo Raih Penghargaan Asian Star Prize: Ini untuk Ibu, Malaikatku di Surga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal