3. Jago Make-up
Make-up memang tidak pernah terlepas dari wanita. Nah, Mahalini Raharja bisa dibilang salah satu sosok yang jago make-up. Hal itu tampak pada riasan sehari-hari yang dia gunakan. Make-up gaya Mahalini Raharja tampak fresh dan natural.
4. Sering Dikira Galak
Mahalini Raharja mengaku seringkali dikira orang memiliki sifat yang galak. Dia mengatakan memang punya bentuk wajah seperti itu namun sebenarnya dia tidak galak.
Itu tadi empat fakta yang wajib kamu tahu tentang Mahalini Raharja, mau tahu lebih banyak lagi soal Mahalini Rahardja? Yuk tonton Star Profile-nya di YouTube StarHIts sekarang!
https://www.youtube.com/watch?v=BMCQZ8_Qlyw&list=PLdoAx-aXXrj8Kz3_rPjNewCKC3cO-Hb2L&index=1