Ini Gaya Busana Meghan Markle Setelah Menikah, Nomor 4 Banjir Kritik

Siska Permata Sari
Penampilan Meghan saat menghadiri pernikahan sepupu Pangeran Harry, Celia McCorquodale, di Lincolnshire. (Foto: Doc. Instagram)

LONDON, iNews.id - Sebagai mantan aktris Amerika Serikat (AS), Meghan Markle memiliki selera fashion yang banyak menginspirasi kaum hawa. Setiap busana yang dikenakannya diincar para perempuan, terutama di Amerika dan Inggris, karena kini dia merupakan seorang istri dari Pangeran Harry dan menyandang gelar sebagai Duchess of Sussex.

Sebelum menikah, Meghan dikenal sebagai perempuan yang memiliki gaya casual dan santai dengan kemeja, coat panjang, kaus, celana jeans, scarf, hingga sepatu boats.

Namun, setelah menikah, mau tidak mau dia harus mematuhi aturan Kerajaan Inggris. Salah satunya adalah dengan mengenakan topi saat menghadiri acara formal. Hal ini pun turut mengubah penampilan seorang Meghan Markle.

Yuk intip deretan penampilan Meghan Markle setelah menikah dengan Pangeran Harry dan menjadi anggota keluarga Kerajaan Inggris, dirangkum iNews.id, Selasa (19/6/2018).

Pale Dress dari Goat

Seteah mengenakan gaun Givenchy rancangan Clare Waight Keller saat pemberkatan pernikahan dan gaun rancangan desainer Stella McCartney saat resepsi, Meghan membuat penampilan pertamanya sebagai Duchess of Sussex di acara formal peringatan hari ulang tahun Pangeran Charles yang ke 70 tahun.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
9 bulan lalu

Merasa Kasihan, Trump Tolak Deportasi Pangeran Harry 

Seleb
10 bulan lalu

Kaget! Meghan Markle Kembali ke Instagram Setelah Hilang sejak 2020

Internasional
1 tahun lalu

Pangeran Harry Diam-Diam Ingin Pulihkan Hubungan dengan Keluarga Kerajaan Inggris?

Internasional
3 tahun lalu

Pangeran Harry Diundang ke Penobatan Raja Charles, Datang Nggak ya?

Internasional
3 tahun lalu

Pangeran Harry dan Keluarga Diminta Segera Kosongkan Frogmore Cottage

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal