Kabar Duka, Aktor Song Jae Rim Meninggal Dunia di Usia 39 Tahun

Muhammad Sukardi
Song Jae Rim meninggal dunia. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Aktor Song Jae Rim meninggal dunia. Kabar ini diinformasikan oleh Koreaboo, Selasa (12/11/2024). 

Menurut media OSEN, Song Jae Rim ditemukan meninggal dunia pada sore hari ini, Selasa 12 November 2024. Aktor itu wafat di usia 39 tahun. 

Pemakaman akan dilaksanakan di rumah duka di Yeouido pada Kamis, 14 November 2024 sekitar pukul 12 siang waktu Korea. Terkait dengan lokasi pemakaman, belum ditentukan. 

Sementara itu, Song Jae Rim memulai debutnya di dunia hiburan pada 2009 dalam film 'Actresses'. 

Setelah itu dia muncul sebagai pendamping Lee Je-woon dalam drama 'Moon Embracing the Sun' dan membuat namanya dikenal. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
5 hari lalu

Tangis Mansyur S Pecah Istri Tercinta Meninggal Dunia setelah Setia 56 Tahun Lamanya

Seleb
5 hari lalu

Kenangan Haru Mansyur S, Selalu Cium Kening Istri Tercinta sebelum Meninggal Dunia

Seleb
5 hari lalu

Penyebab Kematian Istri Mansyur S Terungkap, Sakit Diabetes

Seleb
5 hari lalu

Innalillahi, Istri Mansyur S Meninggal Dunia Hari Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal