Kabar Duka, Aktris The Walking Dead Kelley Mack Meninggal Dunia

Muhammad Sukardi
Aktris Kelley Mack meninggal dunia pada usia 33 tahun. (Foto: Instagram)

Mack lulus dari Hinsdale Central High School pada tahun 2010, dan meraih gelar sarjana dalam bidang sinematografi dari Dodge College of Film di Chapman University pada tahun 2014. 

Setelah menerima kamera video mini sebagai hadiah ulang tahun, Mack mulai tampil dalam iklan sebagai aktris cilik. Dia kemudian mendapatkan penghargaan akting dari Tisch School of the Arts untuk peran debutnya dalam 'The Elephant Garden', sebuah film yang juga memenangkan Student Visionary Award di Tribeca Film Festival pada tahun 2008.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
4 bulan lalu

Kabar Duka, Aktor Song Young Kyu Meninggal Dunia di Dalam Mobil

Internasional
4 bulan lalu

Kabar Duka, Bintang Gulat Hulk Hogan Meninggal Dunia 

Seleb
4 bulan lalu

Kabar Duka, Vokalis Black Sabbath Ozzy Osbourne Meninggal Dunia

Seleb
4 bulan lalu

Kabar Duka, Connie Francis Penyanyi Pretty Little Baby Meninggal Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal