Kaget Lihat Agama di KTP Rara Si Pawang Hujan, Deddy Corbuzier: Saya Gak Berani Nyebutin

Ratu Syra Quirinno
Raden Roro Istiati Wulandari atau Rara si Padang hujan di Podcast Deddy Corbuzier. (Foto: YouTube)

JAKARTA, iNews.id Deddy Corbuzier kaget melihat agama Raden Roro Istiati Wulandari di KTP. Deddy bahkan tak menyangka agama yang dianut Rara si pawang hujan Sirkuit Moto GP Mandalika itu

Awalnya Deddy Corbuzier menanyakan apa pekerjaan Rara di dalam KTP. Rara mengatakan di KTP tertulis pekerja swasta. 

“Pekerjaannya pegawai swasta,” kata Rara di Podcast Deddy Corbuzier, Jumat (25/3/2022).

Lalu Deddy melanjutkan pertanyaan tentang agama yang dianut Rara. Sayangnya Rara tidak menjawab pertanyaan Deddy melainkan memberikan KTPnya agar dilihat Deddy langsung.

“Agamanya apa?,” ucap Deddy.

Deddy pun menerima dan melihat KTP Rara. Dia kaget membaca agama yang tertulis di dalam KTP. Meski begitu dia tidak mau mengungkapkan agama Rara. Dia tidak berani memberi tahu agama Rara ke netizen.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
5 hari lalu

Kue Ultah Sabrina Chairunnisa dari Deddy Corbuzier Viral, Kode Resmi Cerai?

Seleb
5 hari lalu

Viral Deddy Corbuzier Rayakan Ultah Sabrina Chairunnisa, Netizen Kepanasan!

Seleb
12 hari lalu

Kabar Terkini Perceraian Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa, Sudah Resmi Cerai?

Seleb
16 hari lalu

Tahan Tangis, Deddy Corbuzier Sedih Vidi Aldiano Hiatus dari Dunia Hiburan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal