Kejutan Spesial TOMORROW X TOGETHER dalam Kemeriahan Shopee 12.12 Birthday Sale TV Show

Rizqa Leony Putri
Penampilan spesial dari TOMORROW X TOGETHER untuk para MOA di Indonesia. (Foto: dok Shopee)

Para MOA pastinya sudah hafal dengan keempat lagu yang dipersembahkan oleh para member TOMORROW X TOGETHER ini. Apa saja sih keempat lagu itu? Ada LOSER = LOVER, Anti-Romantic, 0x1=LOVESONG (I Know I Love You), dan Crown. Wah yakin banget nih pasti semua MOA dan Sobat Shopee sing along semalam, kan?

2. Kekompakan TOMORROW X TOGETHER dalam bermain game interakif khas Shopee

Para member TOMORROW X TOGETHER juga turut berbagi keseruan pada sesi games interaktif khas Shopee. Dimana, kelima personil ini ditantang untuk melakukan battle dance games Goyang Shopee. Gemes banget, kan?

3. Kejutan Spesial dari TOMORROW X TOGETHER untuk Shopee!

Sebagai kejutan spesial, para personil TOMORROW X TOGETHER juga mempersembahkan lagu Selamat Ulang Tahun untuk merayakan pertambahan usia Shopee yang ke-6 di tahun ini. Wah, Happy Birthday Shopee!

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Belanja
8 bulan lalu

Live Shopping Paling Ditunggu! Zoe Levana Hadir di Event NgeDealYuk Spesial Ramadhan 2025

Belanja
8 bulan lalu

Meriah dan Sukses! Event NgeDealYuk Ramadan 2025 Jadi Pusat Perhatian Dunia Digital

Belanja
8 bulan lalu

Sukses di 12.12, Kini #NgeDealYuk Special Ramadan 2025 Hadir dengan Pengalaman Lebih Menarik!

Bisnis
9 bulan lalu

Cara Bikin QRIS Shopee: Nggak Pakai Ribet, Langsung Jualan! 

Bisnis
11 bulan lalu

Cara Jualan di Shopee Tanpa Stok Barang 2024 Terbaru untuk Pemula

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal