Kiki Fatmala Meninggal, Pihak Keluarga Minta Para Fans Lakukan Hal Ini

Ayu Utami
Pihak keluarga para fans melakukan hal ini untuk mendiang Kiki Fatmala. (Foto: instagram)

Khusus untuk memberi penghormatan pada almarhum, pihak keluarga meminta kerabat atau fans yang ingin memberikan karangan bunga mengurungkan niatnya. Alih-alih memberikan karangan buka, mereka meminta agar diganti menjadi sumbangan ke badan amal.

"Bagi yang ingin mengirimkan karangan bunga, keluarga meminta agar digantikan dengan sumbangan kepada badan amal sebagai penghormatan untuk Kiki Fatmala," tambahnya.

"Kami mengucapkan terima kasih banyak kepada para penggemar, teman-teman, dan rekan-rekan beliau atas pesan-pesan simpati dan dukungannya. Kami sangat menghargai pengertian rekan-rekan semua selama masa sulit ini. Terima kasih,” ujar keluarga di unggahan Instagram.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
2 tahun lalu

12 Artis yang Meninggal Dunia Sepanjang 2023, Nomor 11 akibat Tercebur Sumur 

Seleb
2 tahun lalu

Profil dan Biodata Kiki Fatmala, Si Manis Jembatan Ancol yang Meninggal Akibat Komplikasi Kanker

Seleb
2 tahun lalu

Kiki Fatmala Dimakamkan di San Diego Hills Hari Ini, Suami: Acaranya Tertutup

Aksesoris
2 tahun lalu

Ini Isi Garasi Kiki Fatmala Pemeran Si Manis Jembatan Ancol, Harga Mobilnya Miliaran

Seleb
2 tahun lalu

5 Artis Pemeran Si Manis Jembatan Ancol, Nomor 3 Baru Meninggal karena Komplikasi Kanker Paru-Paru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal