Kisah Aktor Tampan Langganan Sampul Buku Anak Sekolah, Hidupnya Tragis Meninggal sebelum Usia 40 Tahun

Syifa Fauziah
Kisah aktor tampan langganan sampul buku anak sekolah. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id – Aktor tampan langganan sampul buka anak sekolah hingga kini masih mencuri perhatian. Ya dia adalah Richie Ricardo, aktor tampan era 1980-an. 

Richie dijuluki sebagai aktor terganteng di era 1980-an, dan wajahnya selalu mewarnai layar kaca dan layar lebar. Tak tanggung-tanggung, wajahnya pun selalu muncul di sampul majalah buku anak sekolah. Duh makin bikin semangat belajar nggak sih?

Seperti diketahui pria kelahiran 2 Mei 1960 ini mengawali karier sebagai aktor. Dalam setiap aktingnya, dia berperan sebagai cowok yang cowok culun yang sering kena tingkah usil teman-teman cewek sekitarnya.

Selama berkarier, Richie juga sudah membintangi sejumlah film, seperti Bercinta, Permainan Cinta, Gadis Telepon, Rambut Keriting dan Ranjang Setan. Selama berakting, Richie banyak beradu akting dengan aktris-aktris cantik dan berbakat. Sebut saja Meriam Bellina, Enny Beatrice, Chintami Atmanegara, Rani Soraya, dan Ade Irawan.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
3 tahun lalu

Deretan Artis Lawas Jadi Sampul Buku Sekolah, Nomor 3 Primadona Remaja Pria Era 80-an

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal