Kisah Lucu Chandra Idol dengan Rambut Panjangnya

Siska Permata Sari
Kontestan Indonesian Idol asal Samarinda, Chandra berbagi kisah seru terkait rambut panjangnya. (Foto: Instagram/Indonesian Idol)

"Pas noleh, dia langsung takut," imbuhnya lagi.

Tak hanya itu, rambut panjangnya itu juga kerap membutuhkan perawatan ekstra. Chandra mengaku, dalam sebulan saja, dirinya menghabiskan satu setengah botol shampoo.

Selain Chandra, ada sepuluh kontestan lain yang juga mengikuti momen Meet and Greet pertama Indonesian Idol 2018. Mereka di antaranya Bianca Jodie, Ayu, Glenn Samuel, Ghea, Abraham Kevin, Withney Sambono, Maria Simorangkir, Joanita, Ahmad Abdul, dan Marion Jola.

Di Meet and Greet tersebut, para kontestan juga mengikuti sesi tanya jawab, menyapa fans lebih dekat, bernyanyi bersama, dan bagi-bagi hadiah.

Editor : Nanang Wijayanto
Artikel Terkait
Music
3 tahun lalu

Glenn Samuel Rilis Single Tatap Aku Sebentar, Jadi Debutnya Sebagai Musisi Independen

Music
5 tahun lalu

Ayuenstar : Kangen Show Off Air sampai Nangis

Seleb
5 tahun lalu

Ayuenstar Rilis Single Swagger, Kisahkan Pernah Jadi Korban Bullying

Seleb
5 tahun lalu

Brisia Jodie Alami Kejadian Mistis Dikirim Paku hingga Tanah Kuburan: Aku Cuma Bisa Berdoa

Seleb
5 tahun lalu

Sukses Melambungkan Nama Marion Jola, Ternyata Ini Makna di Balik Lagu Rayu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal