Kondisi Terkini Reza Arap usai Resort Tempatnya Menginap di Sumba Kebakaran

Muhammad Sukardi
Reza Arap memastikan dirinya baik-baik saja dalam insiden resort kebakaran. (Foto: Instagram)

Situasi semakin mencekam ketika terdengar suara ledakan dari lokasi kebakaran. Reza Arap yang berada di sekitar area tersebut sempat merekam kejadian sambil mengucap istighfar berulang kali.

"Ledakan... Ledakan... Astaghfirullah," ucap Reza Arap.

Akibat insiden itu, para tamu resort dilaporkan berhamburan menyelamatkan diri. Reza Arap kini telah dievakuasi dan berada di tempat yang dinilai aman. Hingga berita ini ditulis, identitas resort dan penyebab kebakaran masih belum diketahui.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
3 hari lalu

Reza Arap Jadi Saksi Mata Kebakaran Resort di Sumba, Teriak Ada Ledakan!

Seleb
3 hari lalu

Panik! Resort Tempat Reza Arap Menginap di Sumba Kebakaran

Music
26 hari lalu

Daftar 13 Juri Baru Audisi Indonesian Idol Season 14, Ada Reza Arap hingga Vincent Rompies!

Film
8 jam lalu

Dulu Dukun Hebat, sekarang Tobat!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal