Kondisi Terkini Suami Mpok Alpa, Berduka Hebat hingga Pakai Selang Oksigen

Ravie Wardani
Suami Mpok Alpa begitu terpukul. (Foto: Instagram)

"Tadi bisa dilihat, Bang Idung (Ajie) ini banyak yang dipikirkan ke depannya, masalah anaknya, masalah yang lainnya. Semoga Bang Idung tegar, kuat, dan saya yakin Bang Idung laki-laki yang tangguh," tambahnya. 

Sebagai sahabat, Narji mendoakan agar Mpok Alpa mendapat tempat terbaik di sisi Allah SWT. 

"Mudah-mudahan itu adalah gambaran meninggalnya orang baik. Semoga Mpok Alpa husnul khotimah, mendapatkan tempat terbaik oleh Allah SWT, dan nanti anak-anaknya bisa meneruskan kebaikan-kebaikan yang pernah dilakukan Mpok Alpa," tuturnya.

Mpok Alpa telah dimakamkan di Komplek Makam Kujaran, Ciganjur, Jakarta Selatan. Artis Billy Syahputra ikut menguburkan Mpok Alpa. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
3 bulan lalu

Banjir Air Mata, Billy Syahputra Ikut Makamkan Jenazah Mpok Alpa

Seleb
3 bulan lalu

Pemakaman Mpok Alpa Diiringi Isak Tangis, Suami Tak Turun ke Liang Lahat

Seleb
3 bulan lalu

Senyum Mpok Alpa di Akhir Hayat Diungkap Ruben Onsu, Sedih Banget

Nasional
1 hari lalu

Breaking News: Dirut Bank BJB Yusuf Saadudin Meninggal Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal