Lulus dari JKT48, Desy Genoveva Cerita Perjuangan Menjadi Member JKT48 dan Ternyata Pernah Gabung Tim E-Sport 

Siska Permata Sari
Desy Genoveva pada akhir 2020 lalu, baru saja dinyatakan lulus dari salah satu idol group bergengsi JKT48. 
 

Desy Genoveva adalah salah satu mantan member dari group idol JKT48. Ia mengatakan bahwa sampai ia lulus, ia telah bergabung selama 5 tahun di JKT48 tersebut. Desy Genoveva mengatakan bahwa menjadi salah satu member group idol bergengsi tersebut merupakan salah satu pengalaman berharga yang ia miliki. 

Mau tau lebih banyak tentang Desy Genoveva dan kegiatannya setelah lulus dari JKT48? Tonton video terbaru Tiara Andini bersama Desy Genoveva di YouTube channel Tiara Andini sekarang!

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Music
1 bulan lalu

Mega Stars Pop Idol dan Master of Melayu Siap Ramaikan Malam Puncak Kilau Raya 34 MNCTV

Music
2 bulan lalu

Jadwal Synchronize Festival 2025: Lokasi dan Tanggal Acara

Seleb
4 bulan lalu

Para Selebriti Ikut Ramaikan MV JKT48 x Shopee Lebih Hemat, Lebih Cepat Jingle, Auto Nyanyi!

Seleb
4 bulan lalu

JKT48 x Shopee Berhasil Curi Hati Penggemar lewat MV Lebih Hemat, Lebih Cepat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal