Mantan Tukang Kebun Bersaksi tentang Kebaikan Marissa Haque, Pernah Dibiayai Sekolah sampai Lulus

Ravie Wardani
Mantan Tukang Kebun Bersaksi tentang Kebaikan Marissa Haque, Pernah Dibiayai Sekolah sampai Lulus (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Kabar duka masih menyelimuti keluarga Ikang Fawzi usai Marissa Haque meninggal dunia belum lama ini. Pengajian untuk almarhumah pun kembali digelar di rumah duka Kawasan Bintaro, Jakarta Selatan, pada Selasa (8/10/2024) malam.

Acara tersebut juga dihadiri sejumlah kalangan mulai dari publik figur hingga mantan tukang kebun mendiang Marissa Haque bernama Bambang.

Dia bekerja di rumah Marissa Haque sejak 1990. Beberapa tahun menjadi karyawannya, Bambang mengaku menjadi saksi kebaikan istri dari Ikang Fawzi. "Sebelum kerusuhan 1998, saya sempat ikut ibu dulu, besok ada kerusuhan, kata ibu (Marissa Haque) 'kita beli bahan baku yuk', gitu, 'yang banyak" tutur Bambang kepada wartawan.

Saat itu, Bambang sekolah sambil bekerja di rumah sang majikan demi membantu perekonomian keluarganya. Marissa pun yang belakangan baru mengetahui hal itu memiliki niat untuk membantu biaya sekolah Bambang.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Seleb
5 hari lalu

Acha Septriasa Belum Cari Pasangan Baru usai Cerai, Trauma?

Nasional
5 hari lalu

Artis Onadio Leonardo Ditangkap terkait Penyalahgunaan Narkoba, Ini Kata Polisi

Seleb
9 hari lalu

Menyala! Cinta Laura Jadi Speaker ASEAN Inclusive Growth Summit di Malaysia

Seleb
15 hari lalu

Sakit Hati Diejek Kuda Nil, Nathalie Holscher Rela Potong Lambung!

Nasional
28 hari lalu

Prabowo Lantik Ari Sihasale Jadi Anggota Komite Eksekutif Percepatan Pembangunan Otsus Papua

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal