Martunis, Anak Angkat Cristiano Ronaldo Lamar Kekasihnya

Fajar Adityo Nugroho
Martunis anak angkat Christiano Ronaldo yang bertunangan kemarin Minggu. (Foto: Instagram).

JAKARTA, iNews.id - Martunis, anak angkat Christiano Ronaldo yang dulu viral korban tsunami Aceh yang memakai jersey CR7, dikabarkan baru saja melamar kekasihnya. Kabar bahagia ini diketahui dari unggahan akun Instagram-nya.

Pertunangan Martunis dengan perempuan cantik bernama Sriwahyuni ini dilangsungkan pada 29 Deaember 2019. Tanggal yang sama dengan lamaran penyanyi cantik Isyana Sarasvati.

"Alhamdulillah pada hari ini 29 Desember 2019, saya memilih pendamping hidupku @yunie_s99 semoga sampai di hari H..mohon doa nya dari teman-temanku semua..makasih.Amin Yra," tulisnya seperti dikutip dari akun Instagramnya.

Yuni juga mengungkapkan rasa syukur dan bahagia di akun Instagram-nya. Dia meminta doa agar semuanya dilancarkan hingga pernikahan nanti.

"Terima kasih untuk teman-teman semua yang sudah mendoakan hubungan kami berdua," tulis  Yuni.

Editor : Adhityo Fajar
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Gara-Gara Cristiano Ronaldo, FIFA Hapus Poster Piala Dunia 2026!

Buletin
3 hari lalu

Momen Cristiano Ronaldo Hadiri Jamuan Makan bersama Donald Trump dan Pangeran Arab Saudi 

Soccer
4 hari lalu

Momen Cristiano Ronaldo di Gedung Putih Bocor ke Publik, Ada Detail Aneh yang Tak Disadari 

Soccer
4 hari lalu

Pakar Gestur Baca Gerak-gerik Ronaldo di Acara Trump: Senyum Palsu dan Sikap Merendah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal