Mengejutkan! Ariel Tatum Pilih Childfree karena Tidak Siap dengan Perubahan Hormon

Nurul Amanah
Ariel Tatum memilih untuk childfree. (Foto: Instagram)

"Dari dulu banget, salah satu isu yang sangat penting dalam hidup aku adalah hak anak Indonesia. Aku punya komunitas sama teman-teman di mana kami membantu anak jalanan demi mereka mendapatkan hak dasar mereka, contohnya kayak belajar, bermain, dan makan sehat," jelasnya.

Meski demikian, bukan berarti Ariel memandang negatif seseorang yang memutuskan untuk punya anak setelah menikah. Hanya saja untuk kehidupannya, Ariel merasa lebih ideal untuk membantu anak-anak yang kurang beruntung ketimbang memikirkan untuk memiliki anak.

"Aku nggak bilang orang yang punya anak itu hanya memikirkan ego mereka sendiri, aku cuman merasa bahwa untuk aku, membantu anak-anak yang membutuhkan akan jauh lebih ideal," ungkapnya.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
10 hari lalu

Panas! Yuka Tidak Tertarik pada Jule gegara Sudah Punya 3 Anak

Seleb
13 hari lalu

Profil Ayu Aulia, Mantan Model Dewasa yang Viral di Medsos!

Seleb
15 hari lalu

Viral Dewi Perssik Berharap Prabowo Subianto Jadi Presiden Seumur Hidup!

Seleb
2 bulan lalu

Nathalie Holscher Lepas Hijab demi Duit? Ini Faktanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal