Mesra dengan Suami di Tengah Proses Cerai, Olla Ramlan: Kita Teman Dekat

Lintang Tribuana
Olla Ramlan dan Aufar datang ke sidang cerai perdana, Senin (4/4/2022). (Foto: Lintang/MPI)

Seperti diketahui, Olla Ramlan dan Aufar Hutapea hadir bersama dalam sidang cerai perdana di Pengadilan PA Jakarta Selatan pada 4 April lalu. Mereka masih tampak mesra seperti bergandengan, berangkulan, hingga adanya aksi kecupan Aufar kepada Olla sebelum mereka berpisah.

Olla Ramlan menggugat Aufar Hutapea ke PA Jakarta Selatan pada 23 Maret 2022. Dalam gugatannya, sang artis meminta hak asuh kedua anaknya. 

Diketahui Olla Ramlan dinikahi Aufar Hutapea pada 20 Desember 2012. Selama sembilan tahun menikah, keduanya dikaruniai dua orang anak bernama Aleena Naira Hana Hutapea dan Adreena Naira Hana Hutapea.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
5 hari lalu

Profil Tristan Molina, Aktor Muda yang Diisukan Pacar Brondong Olla Ramlan

Seleb
5 hari lalu

Heboh Olla Ramlan Rangkul Tristan Molina, Pacar Brondong?

Seleb
1 bulan lalu

Pesan Haru Olla Ramlan untuk Almarhumah Ibu Tercinta, Banjir Air Mata

Seleb
1 bulan lalu

Ibu Tercinta Meninggal Dunia, Olla Ramlan: Kehilangan Ini Memang Berat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal