Nagita Slavina Pakai Sepatu Kembaran Rose BLACKPINK, Bikin Meringis Seharga Motor

Annastasya Rizqa
Siapa sangka, sepatu Nagita Slavina rupanya juga dikenakan idol Korea Selatan, Rose BLACKPINK. (Foto: Instagram/@fanpage_nagitaslavina I @blackpinks.style4)

JAKARTA, iNews.id - Gaya outfit Nagita Slavina tampaknya tak pernah gagal jadi sorotan netizen. Ibu dua anak ini selalu memiliki busana dan aksesoris yang bikin mupeng warganet.

Terbaru, Gigi, akrab Nagita disapa kedapatan mengenakan sepatu model flat shoes (sepatu flat) yang terlihat unik dan memesona. Siapa sangka, sepatu tersebut rupanya juga dikenakan idol Korea Selatan, Rose BLACKPINK.

Sepatu flat shoes tersebut merupakan keluaran dari brand asal Amerika Serikat, Khaite. Dilansir dari akun Instagram, @fanpage_nagitaslavina, sepatu flat shoes ini merupakan seri The Marcy Flat warna krem cantik.

Sepatu itu juga memiliki detail manik-manik silver yang menambah kesan unik dan anti mainstrem.

Rose BLACKPINK sendiri juga pernah kedapatan memakai sepatu serupa dengan Nagita Slavina. Dari Instagram, @blackpinks.style4, terlihat Rose mengenakan sepatu flat tersebut dipadu dengan outfit kasual. 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
1 hari lalu

Viral Ada Angklung di Rumah Rose BLACKPINK, Ternyata Hadiah dari Fans Indonesia!

Music
3 hari lalu

Viral Rose Kena Demam Gak Mau Pulang Maunya Digoyang di Konser BLACKPINK Jakarta 2025

Kuliner
3 hari lalu

Bukan Seblak, Rose Makan Sate di Day 2 Konser BLACKPINK Jakarta 2025

Kuliner
4 hari lalu

Rose Diprediksi Makan Seblak di Konser BLACKPINK Jakarta 2025 Hari Kedua, Setuju?

Kuliner
4 hari lalu

Terungkap! Rose Makan Nasi Goreng di Konser BLACKPINK Jakarta 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal