One Piece Chapter 992 Rilis, Pertarungan Kaido dan Samurai Merah Makin Seru

Riyandy Aristyo
One Piece Chapter 992 Rilis (Foto: Instagram @sopileronepiece)

Padahal, saat mereka bersama Oden, tidak pernah ingin belajar jurus tersebut karena sudah memiliki jurus andalan. Kaido percaya diri jika jurus itu tak mampu melukainya kecuali dilakukan Oden.

Sayang, kepercayaan diri Kaido sirna ketika semua serangan sembilan samurai merah mengenai tubuhnya hingga terluka parah sampai mengeluarkan darah. Anak buah Kaido pun terkejut hingga bingung mengapa kaptennya begitu babak belur bertarung dengan pengikut Oden.

Scene pun bersambung di chapter 993 yang kemungkinan rilis pekan depan.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Motor
3 bulan lalu

Honda BeAT One Piece Tahilalats Mejeng di Makassar, Begini Penampilannya! 

Motor
3 bulan lalu

Ramaikan Plaza Surabaya, Intip Keseruan Steal The BeAT bareng One Piece

Internasional
3 bulan lalu

Heboh Bendera One Piece Berkibar di Demo Gen Z Peru, Protes Sistem Pensiun 

Seleb
4 bulan lalu

Viral Dian Sastrowardoyo Pakai Dress Pink-Hijau di BIFF 2025, Simbol Perlawanan?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal