Pamer Cincin, Tara Basro dan Daniel Adnan Resmi Nikah?

Antara
Tara Basro dikabarkan menikah dengan Daniel Adnan. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Aktris Tara Basro tengah menjadi perbincangan hangat saat ini setelah unggahannya di akun Instagram pribadi sedang memamerkan cincin. Benarkah Tara Basro sudah nikah?

Dalam unggahan Tara Basro tersebut, terlihat dua tangan perempuan dan laki-laki yang kompak mengenakan cincin di jari manis kanan.

"Semesta menyatukan," tulis Tara Basro dalam keterangan unggahannya, Kamis (18/6/2020).

Diketahui tangan pria dalam unggahan Tara Basro adalah aktor Daniel Adnan. Sang aktor juga memamerkan unggahan serupa di akun Instagram pribadinya dengan keterangan yang sama.

Sementara itu, saat dikonfirmasi mengenai kabar pernikahan kedua selebritas itu, sang manajer Daniel Adnan enggan mengomentari lebih lanjut.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Music
1 tahun lalu

Lana Del Rey Resmi Nikah dengan Pemandu Wisata, Tampil Anggun dengan Gaun Putih Klasik 

Seleb
2 tahun lalu

5 Artis yang Nikah sama Habib dan Ustaz, Nomor 4 Berawal dari Cinlok di Lokasi Syuting Sinetron

Seleb
2 tahun lalu

8 Artis yang Menggelar Intimate Wedding, Terbaru BCL

Seleb
2 tahun lalu

5 Artis Indonesia Suka Naik Transportasi Umum, Nomor 4 sampai Ketiduran di Bus

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal