Pasha Ungu Gagal Maju Pilkada, Adelia Wilhelmina: Pasti Ada Jalan yang Lebih Baik

Siska Permata Sari
Adelia Wilhelmina semangati Pasha Ungu yang gagal maju Pilkada. (Foto: Instagram)

Seperti diketahui, Pasha yang kini masih menjabat sebagai Wakil Wali Kota Palu, gagal melangkah mendampingi pasangannya menjadi Cawagub.

Hal itu lantaran dia belum memenuhi syarat yang telah ditetapkan. Selain itu, partai politik yang pro terhadapnya juga  berbalik arah dan mendukung pasangan calon lain.

Sebelumnya, vokalis Ungu ini juga telah mengumumkan kegagalannya di akun Instagram pribadinya.

“Hari ini bukanlah akhir dari segalanya dan kita belum ‘kalah’..sebab predikat kalah atau menang harus ditentukan melalui sebuah kontestasi/pertarungan.. bila ditahun ini kita belum berkesempatan memasuki arena pertarungan maka kita berdoa insya Allah di waktu-waktu yang akan datang kita akan kembali mengambil peran demi ‘harapan baru’ di provinsi sulawesi tengah,” tulis Pasha di Instagramnya.

“Kami ucapkan selamat kepada saudara2ku para calon kandidat yang akan bertarung.. mari kita bangun provinsi sulawesi tengah dengan penuh totalitas serta pemikiran maju demi terwujudnya kejayaan Sulteng dimasa depan,” tulisnya lagi.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Music
2 bulan lalu

Asrilia Rilis Album Kedua, Pasha Ungu Produsernya

Seleb
2 bulan lalu

Tangis Pasha Ungu Pecah di Hadapan Jenazah Ojol Affan Kurniawan: Surga Menantimu, Dek

Seleb
2 bulan lalu

Pasha Ungu Melayat ke Rumah Duka Ojol Affan Kurniawan, Banjir Air Mata

Nasional
2 bulan lalu

Anggota DPR Dapat Tunjangan Rumah Rp50 Juta, Pasha Ungu: Semua Sudah Dihitung

Seleb
4 bulan lalu

Pasha Ungu Salut Dimas Anggara Menyadari Kekeliruan dan Minta Maaf ke Kiesha Alvaro 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal