Perdana Jadi Pengisi Suara di Film Kiko In The Deep Sea, Arbani Yasiz: Pengalaman yang Seru!

Annastasya Rizqa
Artis Arbani Yasiz turut terlibat dalam film animasi berjudul Kiko In The Deep Sea. (Foto: MPI/Faisal Rahman)

Arbani Yasiz sendiri mengisi suara untuk karakter Pangeran Jeff. Karakter tersebut sebelumnya belum pernah ada di serial Kiko In The Deep Sea.

Seperti diketahui, Kiko In The Deep merupakan film animasi anak-anak Indonesia pertama setelah pandemi. Nantinya, animasi ini akan menjadi pembuka untuk sejumlah film dari MNC Pictures dan MNC Animation di tahun 2023.

Kiko In The Deep Sea akan tayang pada 23 Februari 2023. Film tersebut menceritakan tentang kehidupan Kiko dan kawan-kawan di bawah laut. Nantinya, kisah ini akan lebih seru dan berbeda dari serial animasinya.

Sejumlah selebritis ternama Tanah Air juga turut menjadi pengisi suara untuk film animasi ini. Selain Arbani, ada pula Robby Purba, Anastasia Amelia, hingga Felicya Angelista.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
3 bulan lalu

Sah! Arbani Yasiz Resmi Menikahi Raissa Ramadhani di Masjid Istiqlal

Seleb
5 bulan lalu

Congrats! Arbani Yasiz Umumkan Resmi Melamar Raissa Ramadhani

Film
11 bulan lalu

Mimpi Hanggini Jadi Kenyataan, Streaming My Comic Boyfriend Episode 2 di Vision+

Seleb
1 tahun lalu

Antusiasme Arbani Yasiz Satu Tim Bareng Fajar Sad Boy di Celebrity Mini Soccer EUPHORIA FEST 2024

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal