Perjalanan Addie MS Menemukan Cinta Sejati: Aku Pernah Jatuh Hati pada Anak SMA  

Ratu Syra Quirinno
Perjalanan Addie MS. (foto: instagram)

Addie pun mengatakan, Memes adalah orang yang mengawal karier bermusiknya sejak awal. Memes menemani Addie di studio saat aku rekaman bersama Vina P, Utha L, bikin jingle dll, sambil mengerjakan tugas kuliahnya. 

“Pacaran 5 tahun bukan hal yang mudah,” katanya.

Dahulu Addie sebelum bertemu dengan Memes harus berhadapan dengan orangtuanya sendiri yang tidak setuju dirinya menjadi musisi. Addi epun memutuskan untuk hidup mandiri.

Begitu pun ketika Addie bertemu dengan keluarga Memes, orang tua Memes meragukan pekerjaannya sebagai musisi. Dia pun berjuang untuk meraih cita-citanya menjadi musisi dan meyakinkan kedua orang tua mereka.

Meski awalnya diragukan keluarga, Memes selalu mendukung. Pada akhirnya keluarga Memes pun menerima profesi Addie sebagai musisi.

“Alhamdulillah Memes tidak pernah meragukan profesiku dan terus mendukung, sampai akhirnya kedua orangtuanya luluh,” katanya.

Perjalanan cinta mereka pun berakhir di pelaminan. Kini mereka telah dikaruniai dua orang jagoan.

“Hari ini, tgl 13 September, 34 tahun yang lalu, kami akhirnya menikah...! Alhamdulillah, produksi kami ada 2, yaitu Kevin Aprilio & Tristan Juliano,” tulisnya.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
4 bulan lalu

Innalillahi, Addie MS Berduka Cita

Music
1 tahun lalu

Lagu Kampus Terbaik Ciptaan Rektor IPB Terjual Rp500 Juta di Konser Amal YAPI

Music
1 tahun lalu

Konser Amal Vina Panduwinata Bareng Addie MS Berlangsung Meriah, Menutup September Ceria

Seleb
1 tahun lalu

Kevin Aprilio dan Vicy Melanie Umumkan Jenis Kelamin Bayi, Ekspresi Bahagia Memes Jadi Sorotan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal