Potret Pasangan Artis Menikah Beda Agama yang Rayakan Natal Bersama, Nomor 6 Sempat Dianggap Settingan

Inas Rifqia Lainufar
Potret pasangan artis menikah beda agama yang rayakan Natal bersama, Dimas dan Nadine (Foto: IG)

JAKARTA, iNews.id - Potret pasangan artis menikah beda agama yang rayakan Natal bersama berikut patut untuk disimak. Mereka tampak begitu harmonis dan saling menghargai agama pasangan.

Rumah tangga para artis ini semakin lengkap dengan hadirnya buah hati. Maka dari itu, tak heran jika beberapa dari mereka sering disebut sebagai pasangan idaman.

Adapun potret kebersamaan pasangan artis beda agama yang merayakan Natal adalah sebagai berikut.

Potret pasangan artis menikah beda agama yang rayakan Natal bersama

1.Nia zulkarnaen dan Ari Sihasale

Nia dan Ari Sihasale

Setelah suami pertama meninggal dunia, Nia Zulkarnaen kembali ke pelukan mantan kekasih, Ari Sihasale. Keduanya melenggang ke pelaminan pada tahun 2003.

Walaupun Nia merupakan seorang muslim dan Ari Sihasale adalah penganut Katolik, rumah tangga mereka tampak selalu harmonis. Pada Natal kali ini, Nia bahkan tampak menemani sang suami merayakannya.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Megapolitan
1 hari lalu

Festival Kasih Nusantara 2025 Digelar Kemenag, Natal Bersama Jadi Simbol Harmoni

Nasional
4 hari lalu

168.614 Kendaraan Kembali ke Jabotabek hingga H+2 Natal

Nasional
6 hari lalu

Momen Pasukan Perdamaian TNI di Lebanon Tetap Rayakan Natal meski Jauh dari Keluarga

Seleb
6 hari lalu

Kaget! Deddy Corbuzier Tetap Rayakan Natal Bareng Azka Meski Sudah Mualaf

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal