Profil dan Biodata Gus Anom, Pendakwah yang Diduga Lakukan Penipuan dengan Yadi Sembako

Inas Rifqia Lainufar
Profil dan biodata Gus Anom (Foto: IG)

Selain itu, pria 44 tahun tersebut juga mendirikan majelis ta’lim bernama Al Munawwaroh di Surabaya. Ia juga sempat menjadi pengasuh Pondok Pesantren Mambaul Hikam, Blitar, Jawa Timur.

Gus Anom sempat menjadi sorotan di sekitar tahun 2017 karena dikabarkan memiliki hubungan spesial dengan pedangdut Kristina. Namun, keduanya membantah isu tersebut dan mengaku bahwa hubungan yang terjalin hanya sebatas murid dan guru agama.

Gus Anom lalu menikah dengan seorang wanita bernama Eka Listia Puspitasari. Akan tetapi, sang istri meninggal dunia pada 13 Januari 2023 karena penyakit jantung, penyumbatan di otak, dan paru-paru basah.

Kepergian sang istri tentu saja meninggalkan duka yang mendalam bagi Gus Anom. Dia lalu menciptakan dua lagu berjudul ‘Jangan Pergi’ dan ‘Istriku’. 

Tak ingin berlarut-larut dalam kesedihan, Gus Anom memutuskan untuk kembali menikah dengan seorang gadis muda yang bernama Reca Ramdani.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
2 bulan lalu

Profil dan Biodata Nadya Almira, Mantan Artis FTV yang Diduga Terseret Kasus Tabrak Lari 13 Tahun Lalu

Soccer
2 bulan lalu

Profil dan Biodata Alejandro Garnacho: Fakta Mengejutkan Begitu Gabung di Chelsea

Soccer
3 bulan lalu

Profil dan Biodata Kingsley Coman: Gaya Bermain dan Transfer Terbaru

Soccer
3 bulan lalu

Profil dan Biodata Claudia Scheunemann Pemain Timnas Indonesia Wanita yang Berhasil Gabung FC Utrecht

Soccer
3 bulan lalu

Profil dan Biodata Dalberto: Striker Gacor Andalan Arema FC di Liga 1

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal