Profil dan Biodata Nabila Taqiyyah, Penyanyi Jebolan Indonesian Idol 2023 yang Akan Rilis Lagu Kedua

Inas Rifqia Lainufar
Profil dan Biodata Nabila Taqiyyah (Foto: IG)

Sayangnya, nasib keluarga Nabila Taqiyyah tak selalu mulus saat itu. Ia sempat ditipu oleh rekan sang ayah yang menjanjikannya mewujudkan mimpinya menjadi penyanyi hingga ayahnya harus menjadi pedagang kaki lima untuk kelangsungan hidup keluarganya.

Meskipun demikian, semangatnya tak mengendur. Sejak SMP, Nabila Taqiyyah memutuskan untuk menjadi seorang kreator konten di YouTube yang kerap mengunggah video dirinya bernyanyi di platform OME TV.

Beberapa tahun kemudian, nasib baik menghampirinya saat videonya bernyanyi lagu We Will Not Go Down dari Michael Heart dan Atouna El Toufoule yang membuat tentara Israel menangis viral di media sosial. Karena hal itu, ia bahkan diundang menjadi bintang tamu Kick Andy episode Gitar Getarkan Dunia.

Tak hanya meng-cover lagu orang lain di kanal YouTube miliknya, Nabila Taqiyyah juga sempat merilis sejumlah lagu. Beberapa lagu milik gadis cantik tersebut adalah Jangan Pergi Lagi, Penipu Hati feat. Cut Dhea, Move On feat. Cut Dhea, Arti Hidup, Aku Cinta Kamu, Shadow, dan Tak Dianggap.

Lalu saat usianya menginjak 17 tahun, Nabila Taqiyyah memberanikan diri mengikuti audisi Indonesian Idol musim ke-12. Ia mendapat golden ticket dari ketiga juri dalam audisi tersebut setelah menyanyikan lagu Belum Siap Kehilangan oleh Stevan Pasaribu.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
3 bulan lalu

Profil dan Biodata Nadya Almira, Mantan Artis FTV yang Diduga Terseret Kasus Tabrak Lari 13 Tahun Lalu

Soccer
3 bulan lalu

Profil dan Biodata Alejandro Garnacho: Fakta Mengejutkan Begitu Gabung di Chelsea

Music
4 bulan lalu

Bawakan Lagu Kota Ini Tak Sama Tanpamu, Nabila Taqiyyah X Nadhif Basalamah X Aziz Harun Banjir Pujian!

Soccer
5 bulan lalu

Profil dan Biodata Kingsley Coman: Gaya Bermain dan Transfer Terbaru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal