Profil dan Biodata Rayyanza atau Cipung, Putra Bungsu Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang Menggemaskan

Simon Iqbal Fahlevi
Profil dan biodata Rayyanza . (Foto: dok Instagram @raffinagita1717)

Profil dan Biodata Rayyanza

Rayyanza Malik Ahmad atau akrab dikenal dengan julukan Cipung lahir di Jakarta pada 26 November 2022. Terkait nama panggilan Cipung melekat pada Rayyanza, ternyata hal tersebut terjadi tanpa sengaja. 

Nagita Slavina mengungkapkan bahwa panggilan Cipung awalnya muncul ketika ia begitu gemas dengan Rayyanza yang memiliki pipi bulat dan menggemaskan.

Selain itu, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tentunya tidak memberikan nama anaknya tanpa ada arti di baliknya. Rayyanza memiliki arti cahaya ketampanan dan pintu surga, Malik memiliki arti pemimpin atau raja. Sedangkan Ahmad berarti terpuji.

Rayyanza memiliki kakak yang bernama Rafathar Malik Ahmad. Keduanya sering terlihat saling menyayangi dengan tingkah laku yang menggemaskan.

Tumbuh kembang Rayyanza sendiri tidak terlepas dari cara pengasuhan dilakukan oleh Sus Rini yang merupakan pengasuh dari Rayyanza sedari bayi.

Editor : Johnny Johan Sompotan
Artikel Terkait
Seleb
4 bulan lalu

Sus Rini Pamit Tinggalkan Rayyanza, Resign? 

Internet
11 bulan lalu

Nagita Slavina Ikutan Tren Meta AI WhatsApp, Tanya Nasib Rayyanza hingga Jenis Kelamin Anak Keempat

Mobil
12 bulan lalu

Ulang Tahun Ke-3 Cipung Dapat Kado Mobil Rp300 Jutaan, Netizen: Ultah Kita Sama Nasib Beda

Seleb
1 tahun lalu

Raffi Ahmad Siapkan Nama Panjang untuk Baby Lily: Semoga Jadi Doa yang Baik

Seleb
2 tahun lalu

Unggah Foto Nyeleneh saat Idul Fitri, Dikta Didoakan Warganet Segera Bertemu Jodoh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal