Profil dan Biodata Sherina Munaf, Perempuan Cantik yang Melejit Lewat Film Petualangan Sherina

Simon Iqbal Fahlevi
Profil dan Biodata Sherina Munaf. (Foto: instagram)

JAKARTA, iNews.id – Profil dan Biodata Sherina Munaf menarik untuk diulas. Pasalnya, ia merupakan salah satu artis dan penyanyi cilik berbakat di era 90-an.

Kala itu, bersama Derby Romero namanya meroket usai membintangi film anak-anak fenomenal berjudul Petualangan Sherina yang tayang pada 2000 silam.

Karena kepopuleran film besutan sutradara Riri Riza itu, Sherina Munaf menjadi idola anak-anak pada awal milenium.
Kini namanya kembali mencuri perhatian karena film yang dibintanginya 19 tahun silam akan segera tayang.

Ya, dua dekade sejak film pertama tayang, tahun ini kisah legendaris itu diangkat kembali dalam film sekuelnya yang berjudul Petualangan Sherina 2. Sherina Munaf dan Derby Romero kembali didapuk menjadi tokoh utama di sekuel keduanya tersebut.

Bagi kalian generasi milenial yang belum mengenal sosoknya, berikut ini kami ulas profil dan biodata Sherina Munaf yang dikutip dari berbagai sumber, Sabtu (2/9/2023).

Editor : Johnny Johan Sompotan
Artikel Terkait
Seleb
3 bulan lalu

Diperiksa 12 Jam karena Kucing Uya Kuya, Sherina Munaf: Capek Banget

Seleb
3 bulan lalu

Sherina Munaf Kembalikan Kucing Uya Kuya Setelah Diperiksa Polisi 5 Jam

Seleb
3 bulan lalu

Dituding Tak Becus Rawat Kucing, Begini Respons Uya Kuya 

Seleb
3 bulan lalu

5 Jam Berlalu, Sherina Munaf Masih Diperiksa Polisi soal Kucing Uya Kuya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal