Prosesi Siraman 7 Bulanan, Zaskia Gotik Bahagia Dicium Sirajuddin: Alhamdulillah Lancar

Rizqa Leony Putri
Zaskia Gotik jalani prosesi siraman tujuh bulanan. (Foto: Instagram)

Rasa syukur yang sama juga diungkapkan pelantun lagu ‘Bang Jono’ tersebut. “Alhamdulillah berjalan dengan lancar acaranya,” tulis Zaskia di media sosial Instagramnya.

Di foto tersebut, tampak sang suami mencium kening dan memeluk Zaskia Gotik yang tengah mengandung buah hatinya.

“Selamat ya sayang... semoga melahirkan lancar dan anaknya menjadi anak sholeh/sholeha,” tulis penyanyi dangdut Anisa Bahar di kolom komentar.

“Alhamdulillh. Semoga selalu sehat dan dilancarkan sampai persalinan nanti yah Neng,” tulis penyanyi Fitri Carlina.

“Alhamdulillah sehat sehat bumil debay,” tulis Ratu Meta.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Seleb
1 bulan lalu

Tragis! Penyanyi Dangdut Cantika Davinca Tabrak 2 Remaja hingga Tewas

Seleb
2 bulan lalu

Pengakuan Mengejutkan Inul Daratista soal Money Laundy: Tak Sepeser pun Ada!

Music
2 bulan lalu

Hari Terakhir Audisi KDI 2025 di Jakarta, Jadilah Calon Bintang Dangdut Masa Depan!

Seleb
2 bulan lalu

Heboh Inul Daratista Mau Pindah Kewarganegaraan, Ada Apa?

Seleb
4 bulan lalu

Profil Yunita Ababiel, Penyanyi Dangdut Maha Cinta yang Meninggal Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal