Amanda Caesa adalah putri dari komedian Parto Patrio bersama dengan istri keduanya, Dina Risty. Tak hanya memiliki paras yang cantik, ia juga mempunyai suara yang merdu.
Maka dari itu, tak heran jika gadis kelahiran 23 Desember 2002 ini tengah merintis karier di bidang tarik suara. Walaupun belum seterkenal sang ayah, ia telah merilis beberapa lagu, seperti Even if You're Aren’t There For Me (2019), Half a Soul (2020), dan Why Can't We (2021).
Itulah deretan putri cantik komedian yang jarang sekali terekspos. Adakah yang merupakan anak artis favoritmu?