Putus dari Baifern Pimchanok, Nine Naphat Belum Hapus Momen Kebersamaan di Instagram

Annastasya Rizqa
Nine Naphat Belum Hapus Momen Kebersamaan di Instagram (Foto: Instagram)

Masih ada pula juga deretan potret Nine dan Baifern selama mereka menjalin asmara. Nine seolah tak ingin membuang kenangan indah mereka dan tak menghapusnya dari Instagram pribadinya.

Layaknya Nine Naphat, Baifern Pimchanok juga masih menyimpan foto kenersamaan mereka di Instagram pribadinya, @baifernbah. Netizen bahkan ramai mengomentari unggahan-unggahan tersebut dan ikut bersedih atas kabar putusnya mereka.

Sekadar informasi, putusnya hubungan Nine Naphat dan Baifern Pimchanok menghebohkan netizen termasuk di Indonesia. Warganet Tanah Air ikut kaget jalinan asmara dua bintang Thailand ini kandas di tengah jalan setelah 2 tahun bersama. Diduga hubungan mereka kandas lantaran terhalang restu dari ibunda Nine Naphat.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Seleb
3 bulan lalu

Aktor Thailand Bright Terima Penghargaan Spesial Indonesian Television Awards 2025

Seleb
1 tahun lalu

Viral Bright Vachirawit Dihujat usai Foto di Depan Tank Israel, Netizen Serukan Boikot!

Seleb
2 tahun lalu

5 Potret Nine Naphat, Mantan Pacar Baifern Pimchanok yang Jadi Sorotan

Seleb
2 tahun lalu

Profil dan Biodata First Kanaphan, Aktor Muda Thailand Melejit Karena Iklan 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal