Ranty Maria Bahas Soal Nikah, Setelah Umumkan Hubungannya dengan Rayn Wijaya

Pernita Hestin Untari
Ranty Maria bersama Rayn Wijaya. (Foto: IG)

Di kesempatan tersebut Ranty juga menegaskan dirinya dan Rayn bukan ingin go public usai mengunggah foto masing-masing. Keduanya memang memilih untuk tak terlalu mengumbar kemesraan di media sosial selama ini.

"Aku kan emang upload foto yang aku pengen aja di luar endorse sama kerjaan. Karena kemarin momennya spesial jadi aku upload. Sebenernya bukan go public juga karena aku sama Rayn memang jarang bareng upload, lowkey aja gitu sih," ujarnya lagi.

Sebelumnya diberitakan Ranty Maria sempat menjalin hubungan asmara cukup lama dengan Ammar Zoni sejak 2015. Jalinan asmara tersebut kandas lantaran perbedaan agama di antara keduanya pada 2018. Saat ini Ranty pun memulai hubungan barunya dengan Rayn Wijaya sejak 26 Maret 2020. 

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
5 tahun lalu

Akhirnya Ranty Maria dan Rayn Wijaya Ungkap Sudah Setahun Pacaran 

Seleb
5 tahun lalu

Nicole Parham Curiga atas Penyamaran yang Diduga Dilakukan Ranty Maria, Bertekad Membuka Kedoknya!

Seleb
2 hari lalu

Ranty Maria Gelar Bridesmaid Proposal, Hari Pernikahan dengan Rayn Wijaya Makin Dekat!

Seleb
2 tahun lalu

Usai Dilamar, Ranty Maria Pamer Momen Mesra dengan Ryan Wijaya, Netizen: Aura Calon Pengantin

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal