Resmi Cerai, Ahmad Assegaf Janji Balikin Duit Miliaran Rupiah Tasya Farasya

Ravie Wardani
Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Ahmad Assegaf berjanji akan mengembalikan duit Tasya Farasya miliaran rupiah usai resmi bercerai hari ini, Rabu 12 November 2025. Ahmad ingin perpisahannya dengan Tasya tidak menyisakan sesuatu. 

Kasus dugaan penggelapan dana perusahaan yang disebut menjadi pemicu keretakan rumah tangga Taysa Farasya dan Ahmad Assegaf, menemui titik terang. Pihak Ahmad berjanji mengembalikan uang puluhan miliar rupiah milik Tasya. 

Meski berkaitan, kasus ini terjadi di luar perceraian mereka di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. 

Tim kuasa hukum Tasya Farasya, M. Fattah Riphat dan Sangun Ragahdo, menjelaskan kabar baik terkait prahara tersebut setelah adanya pertemuan antara  pengacara.

Dalam pertemuan tersebut, pihak Ahmad Assegaf menunjukkan sikap kooperatif dan mengakui adanya peristiwa yang dituduhkan, serta menyatakan niat untuk membayar ganti rugi. 

"Mereka bilang ada perhitungan juga. Tapi, ya, bagaimana pun juga, ya, diamini oleh mereka bahwa peristiwa itu ada," kata M. Fattah Riphat saat ditemui di kawasan SCBD, Jakarta Selatan, Rabu (12/11/2025). 

Saat ini, mereka sedang menjalani proses negosiasi agar mengetahui total yang harus dibayarkan Ahmad.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
23 menit lalu

Tasya Farasya Resmi Cerai dari Ahmad Assegaf usai 7 Tahun Menikah

Seleb
9 jam lalu

Putusan Cerai Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf Diumumkan Hari Ini

Seleb
6 hari lalu

Putusan Cerai Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf Diumumkan 12 November 2025

Seleb
21 hari lalu

Heboh Mama Ala Jadi Saksi Sidang Cerai Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf Hari Ini

Seleb
2 jam lalu

Erika Carlina Diselingkuhi, Rachel Vennya Beri Pesan Haru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal