Rizki DA Disebut Tiru Nama Anak Irwansyah, Begini Reaksi Tak Terduga Zaskia Sungkar

Siska Permata Sari
Pasangan Rizki DA dan Nadya Mustika Rahayu memberi nama anaknya, Baihaqqi Syaki Ramadhan. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Penyanyi dangdut Rizki Syafaruddin atau lebih dikenal dengan nama Rizki DA tengah berbahagia karena baru saja menjadi seorang ayah. Istri Rizki, Nadya Mustika Rahayu telah melahirkan anak pertama mereka yang berjenis kelamin laki-laki.

Bayi laki-laki yang lahir pada pada 13 April 2021 tersebut diberi nama Baihaqqi Syaki Ramadhan. 

“Bismillah insyaAllah jadi anak yg sholeh anak ibu & abi ‘Baihaqqi Syaki Ramadhan’ yg insyaAllah tumbuh besar sesuai dengan namanya,” kata Rizki seperti dikutip dari keterangan foto Instagramnya, Minggu (18/4/2021).

Sayangnya, di tengah kebahagiaan itu, ada saja netizen yang usil berkomentar di media sosial. Sebab, nama anak Rizki dinilai mirip dengan putra pertama Zaskia Sungkar dan Irwansyah, yakni Ukkasya Muhammad Syakhi.

Gara-gara hal tersebut, Rizki DA disebut meniru nama buah hati Zaskia dan Irwansyah. Sejumlah netizen bahkan me-mention akun Instagram kakak Shireen Sungkar tersebut.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
5 tahun lalu

4 Gaya Nadya Mustika Baru Melahirkan Anak Pertama, Simpel dengan Busana Gamis 

Music
5 tahun lalu

Rizki dan Ridho Buka Rahasia di Voice of Ramadan, Deg-degan di Atas Panggung

Seleb
5 tahun lalu

Melahirkan Anak Pertama, Nadya Mustika Langsung Dikarantina

Seleb
10 hari lalu

Zaskia Sungkar dan Irwansyah Umumkan Jenis Kelamin Anak Kedua, Laki-Laki Lagi!

Seleb
2 bulan lalu

Zaskia Sungkar Hamil Lagi, Suara Detak Jantung Bikin Terharu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal