Deretan Artis Ikut Jadi Selebriti, Nomor 5 Berawal dari Tragedi Pilu Kini Terkenal hingga Punya Fans Militan

Melati Pratiwi
Saudara artis jadi selebriti, ada Billy Syahputra hingga Fuji. (Foto: Instagram)

4. Syahnaz Sadiqah


Saudara artis ikut jadi selebriti di urutan selanjutnya, ada Syahnaz Sadiqah. Adik Raffi Ahmad ini muncul di industri hiburan dan mencuri perhatian sejak tahun 2013 silam. 

Saat itu, dia memandu program Dahsyat bersama sang kakak. Masyarakat juga sempat dibuat gemas dan baper lantaran Syahnaz dijodoh-jodohkan dengan Billy Syahputra.

5. Fuji


Saudara artis ikut jadi selebriti di urutan terakhir, ada Fuji. Pemilik nama  Fujianti Utami Putri ini melejit ketika Bibi Andriansyah dan Vanessa Angel meninggal dunia. Sebelum Fuji menjadi idola baru masyarakat Indonesia, sang kakak dan saudara iparnya tersebut sudah lebih dulu merasakan suka duka di dunia hiburan.

Fuji lalu tak sengaja terkenal akibat tragedi tersebut. Apalagi, kisah cinta Fuji dengan adik Atta Halilintar, Thariq yang membuat netizen gemas. Bukan hanya terkenal karena tragedi, Fuji juga membuktikan eksistensinya di hiburan dengan bermain dalam sebuah film yakni Bukan Cinderella. Selain itu, dia juga aktif sebagai YouTuber.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
24 jam lalu

Geger! Fuji Pamer Gelang Cartier Rp1 Miliar Bertabur Berlian Mewah

Mobil
22 hari lalu

Momen Nagita Slavina dan Billy Syahputra Terjebak Macet dan Banjir Jakarta, Turun dari Mobil Jalan Kaki

Seleb
1 bulan lalu

Punya Anak, Billy Syahputra Jadi Ingin Cepat Pulang saat Syuting: Gue Pikir Cuma Mitos 

Seleb
2 bulan lalu

Dikaruniai Anak Pertama, Billy Syahputra Terharu Kini Jadi Seorang Ayah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal