Selamat, Velove Vexia Melahirkan Anak Pertama

Nurul Amanah
Kabar bahagia datang dari artis Velove Vexia yang baru saja dikaruniai anak pertama. (Foto: IG Velove Vexia)

Dalam foto hitam putih tersebut, dia terlihat mengenakan kebaya sambil merangkul pundak sang suami yang mengenakan pakaian serba hitam lengkap dengan peci. Terlihat senyum bahagia di wajah keduanya. 

“At last (Akhirnya),” ujar Velove Vexia dalam penjelasan unggahannya tersebut, pada 23 November 2021. 

Pernikahannya itu ternyata telah digelar di Plaza Suite, Grand Hyatt, Jakarta, pada 11 November 2021. Velove mengaku, pernikahan seharusnya digelar pada 2020. Namun karena pandemi Covid-19, dia dan suami memutuskan menunda pernikahan tersebut. 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
27 hari lalu

Vior Diprediksi Melahirkan Anak Pertama Desember 2025: Kepo Banget!

Seleb
27 hari lalu

Selamat! Brandon Salim dan Dhika Himawan Umumkan Kehamilan Anak Pertama

Seleb
31 hari lalu

Chris Evans Resmi Jadi Ayah! Alba Baptista Lahirkan Anak Pertama

Seleb
2 bulan lalu

Dikaruniai Anak Pertama, Billy Syahputra Terharu Kini Jadi Seorang Ayah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal