Sidang Nikita Mirzani Kembali Digelar Hari Ini, Pengunjung Dibatasi!

Cikal Bintang
Sidang Nikita Mirzani hari ini. (Foto: Cikal Bintang, Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Sidang kasus dugaan pemerasan dan TPPU yang menyeret artis Nikita Mirzani kembali digelar hari ini, Kamis (11/9/2025). Sidang digelar langsung di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan

Ya, sebelumnya sidang lanjutan Nikita Mirzani ini digelar secara daring. Hal itu imbas demonstrasi rusuh yang terjadi di Jakarta pada awal September 2025. 

Nikita Mirzani di sidang pekan lalu tidak bisa hadir karena alasan sakit gigi. Crown giginya diketahui pecah dan menyebabkan dia sakit kepala hingga sakit gigi. 

Nah, hari ini sidang beragendakan pemeriksaan ahli dari Jaksa Penuntut Umum (JPU). Ahli dihadirkan untuk menelisik kasus dugaan tindak pencucian uang Nikita Mirzani.

Berdasarkan pantauan langsung iNews.id di PN Jaksel, sidang Nikita Mirzani berlangsung terbatas dengan kuota pengunjung hanya untuk 40 orang. Sejak pagi,  sidang terlihat lebih kondusif daripada sidang-sidang sebelumnya. Namun, puluhan polisi dan polwan tetap bersiaga di luar dan di dalam ruangan sidang.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Health
2 bulan lalu

Nikita Mirzani Ngaku Crown Giginya Pecah, Apa Maksudnya?

Seleb
2 bulan lalu

Gara-Gara Sakit Gigi, Sidang Nikita Mirzani Ditunda Minggu Depan

Seleb
2 bulan lalu

Hakim Tolak Penangguhan Penahanan, Nikita Mirzani Tetap Dipenjara!

Seleb
2 bulan lalu

Nikita Mirzani Tidak Hadiri Sidang Hari Ini, Sakit?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal