Sudah 6 Hari Dirawat Pascaoperasi Pendarahan Otak, Begini Kondisi Indra Bekti Sekarang

Selvianus
Adik Indra Bekti menceritakan kondisi abangnya yang kini masih dirawat di ruang intensif. (Foto: Selvianus/instagram)


Saat ditanya soal hasil MRI, Cipta mengaku sejauh ini pihak keluarga belum mendapatkan hasilnya. Lantaran Bekti sendiri tengah berada di ruangan ICU.

"Aku belom dapat kebetulan dokternya ketemu sama Dila. Dokternya lagi nggak ada informasi," kata Cipta.

Tak cuma sampai disitu, adik kandung Indra Bekti menyebutkan semenjak sadar kakak kandungnya telah berkomunikasi. Walaupun tak dapat dipungkiri ayah dua anak kerap kali ngelantur dan hilang ingatan dalam jangka waktu yang pendek.

"Kalau komunikasi alhamdulillah dari yang pertama sadar, sampai sekarang jauh malah semakin baik. Tapi lupa-lupanya masih tuh, short termnya masih," katanya lagi.

"Contoh kecilnya sudah minum tapi dia lupa, udah minum belum ya padahal baru. Atau misalnya habis telpon kakak saya, terus ditelpon lagi karena merasanya belum di telepon," kata Cipta bercerita kondisi terakhir Indra Bekti. 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
10 bulan lalu

Jenazah Ibu Indra Bekti Akan Dimakamkan di TPU Tanah Kusir: Mohon Doanya

Seleb
10 bulan lalu

Kabar Duka, Ibu Indra Bekti Meninggal Dunia

Seleb
1 tahun lalu

4 Artis Disebut Nyaris Meninggal, Ada yang 12 Tahun Berjuang Melawan Tumor Otak

Seleb
2 tahun lalu

Indra Bekti Ulang Tahun, Aldila Jelita: Semoga Jadi Diri yang Saling Melengkapi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal