Tak Gengsi Pakai Barang Endorse, Ghea Youbi: Kalau Suka Produknya, Aku Pakai Sendiri

Rizqa Leony Putri
Ghea Youbi jadi tamu acara talkshow What's Up Doc. (Foto: iNews.id)

Menanggapi pertanyaan tersebut, Ghea tak ragu-ragu menjawabnya. DIa mengaku memang kerap mengonsumsi sendiri barang hasil endorsement-nya jika memang dirasa cocok atau sesuai dengan kebutuhannya saat itu.

"Tergantung produk, kalau produknya aku suka, dipakai, aku konsumsi sendiri, aku pakai sendiri," kata Ghea.

Namun begitu, Ghea pun menuturkan bahwa tak semua barang endorsement yang diperolehnya dapat dipakai dirinya sendiri. Oleh karena itu, dia kerap menjual barang tersebut pada beberapa tahun ke depan agar tak terbuang percuma.

"Cuma ada beberapa barang yang memang aku enggak bisa pakai, mau dikasih pun aku nggak punya banyak teman. Paling aku jual, tapi di beberapa tahun kemudian," kata Ghea.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Health
6 hari lalu

Sampo Non SLS Efektif Cegah Rambut Rontok? Ini Kata Dokter Tirta

Nasional
2 bulan lalu

Heboh Dokter Tirta Bantah Jadi Menpora Baru, Netizen Sedih

Seleb
3 bulan lalu

Nikita Mirzani Bocorkan Harga Endorse, Termurah Rp10 Juta Sekali Posting!

Seleb
3 bulan lalu

Prahara Duit Rp4 Miliar di Sidang Nikita Mirzani vs Reza Gladys, Dikira Kontrak Endorse

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal