Ternyata Duduk Lama Bisa Saraf Kejepit! dr Tirta Bahas Serius tapi Bikin Ketawa

Dani M Dahwilani
Kalian suka bosan dengan konten kesehatan yang terlalu serius dan membosankan? Channel YouTube Dr Tirta bisa jadi solusi segar. (Foto: SMN)

JAKARTA, iNews.id - Kalian suka bosan dengan konten kesehatan yang terlalu serius dan membosankan? Channel YouTube Dr Tirta bisa jadi solusi segar.

Dengan gaya ceramah tongkrongan khas anak muda, Dr Tirta hadir menyampaikan edukasi medis lewat obrolan santai yang diselingi humor cerdas dan celetukan khasnya. Topik-topik serius jadi terasa ringan tapi tetap ngena di otak.

Dalam salah satu kontennya, Dr Tirta menjawab berbagai pertanyaan lucu tapi penting mulai dari duduk terlalu lama bisa bikin wasir, sampai headphone kotor yang bikin infeksi telinga. Dr Tirta menjelaskan dengan analogi unik dan penuh tawa, tapi tetap berbasis pengetahuan medis yang kredibel.

Bukan cuma nonton, kalian juga bakal merasa ikut ngobrol langsung. Dr Tirta juga membedah mitos kesehatan viral seperti efek kopi, penggunaan kreatin bagi penderita hipertensi, sampai penjelasan soal ereksi pagi yang sering disalahpahami.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Destinasi
3 jam lalu

Kesaksian Panji tentang Makhluk Halus Penjaga Rimba

Seleb
6 jam lalu

Dari Sok Jago Jadi Salah Tingkah saat Azia Rawat Bebek

Seleb
5 jam lalu

Belajar Merawat Bebek, Azia Diuji Antara Berani dan Panik

Destinasi
5 jam lalu

Dari Pohon Berjalan hingga Ular Siluman, Kesaksian Panji di Bisik Gaib

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal