Terungkap, Begini Reaksi Raul Lemos usai Kris Dayanti Duet dengan Anang Hermansyah di Konser Semesta

Ayu Utami Anggraeni
Kris Dayanti duet dengan Anang Hermansyah di konser Semesta, begini tanggapan Raul Lemos. (Foto: Kolase)

JAKARTA, iNews.id - Kris Dayanti mempersembahkan penampil spesial di konsernya, beberapa waktu lalu. Ajak penonton nostalgia, sang diva pun berduet dengan sang mantan suami, Anang Hermansyah.

Duet Anang dan Kris Dayanti ini pun terjadi di konser tunggalnya bertajuk Semesta di JiExpo Convention Center and Theater, Kemayoran, Jakarta Pusat, 5 Agustus 2023.

Penampilan keduanya pun disaksikan oleh keluarga mereka, termasuk pasangan masing-masing. Ada Ashanty, istri Anang, dan suami Kris Dayanti, Raul Lemos.

Sayang, Raul tidak mengetahui aksi duet istrinya itu lantaran harus keluar dari venue. "Aku nggak lihat, tadi nggak sempat lihat, karena soalnya aku nganter presiden ke luar," ujar Raul Lemos dikutip dari kanal YouTube CumiCumi, Senin (7/8/2023). 

"Enggak (tahu) kalau itu dari timnya aku nggak tahu," katanya.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
21 hari lalu

Hore! Kris Dayanti Raih Medali Silver dalam Kejuaraan Wushu di China

Seleb
27 hari lalu

Heboh Kris Dayanti Jadi Atlet Wushu, Siap Tanding di China

Seleb
28 hari lalu

Kaget! Kris Dayanti Wakili Indonesia pada Pertandingan Wushu Internasional di China

Seleb
30 hari lalu

Eks Karyawan Gelapkan Uang Rp2 Miliar, Ashanty: Bertobatlah! 

Seleb
31 hari lalu

Ashanty Nyaris Ceraikan Anang Hermansyah gegara Kasus Penggelapan Dana Rp2 Miliar? Ini Faktanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal