Tinggalkan Gereja dan Dikecewakan Seseorang, Salmafina Sunan Curhat: Imanku Sedang Diuji

Ayu Utami Anggraeni
Salmafina Sunan curhat kondisi keimanannya. (Foto: IG)

"Salma, kamu hanya kehilangan arah, bukan kehilangan Tuhan. Salma, kamu harus percaya bahwa Tuhan sudah merancang semuanya untuk dirimu. Kamu hanya perlu bertahan, beriman, dan berjalan," ujar Salmafina.

Di samping itu, Salmafina mengatakan bahwa ini cobaan terberat dalam hidupnya. Akan tetapi ia berusaha percaya bahwa Tuhan sudah mengatur semua yang terbaik untuk dirinya.

"Menurutku ini bener-bener next level of ujian, di mana aku harus benar-benar percaya kalau setiap harinya Tuhan sudah atur semua dan masa depan aku terjaga 100 persen di tangan Tuhan," tutur Salmafina Sunan.

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Jabar
3 tahun lalu

5 Artis Asal Majalengka, Nomor 4 Penyanyi Dangdut Senior

Seleb
3 tahun lalu

Artis Kakak Beradik Kompak Berkarier di Dunia Hiburan, Nomor 3 Anak Bintang Film Tercantik Era 1980-an

Seleb
1 bulan lalu

Taqy Malik Akhirnya Akui Salah soal Donasi Masjid, Ini Permintaan Maafnya

Nasional
5 bulan lalu

Sunan Kalijaga Ternyata Keturunan Bangsawan Kerajaan Majapahit, Ini Garis Nasab Lengkapnya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal