2. Cucu kesayangan
Keanu Jabbar Massaid bisa jadi adalah cucu kesayangan Opa dan Omanya, yang tak lain orang tua Angelina Sondakh. Sejak kecil, Oma dan Opa yang mengurus dan menemani Keanu. Di Instagram, Keanu pun sering pamer foto Oma dan Opanya, termaksuk ketika sedang vaksinasi Covid-19. Orang tua Angelina juga menjadi saksi keberhasilan Keanu lulus sekolah dasar.
3. Remaja berprestasi
Keanu Jabbar Massaid juga terlihat tumbuh sebagai anak yang pintar. Dia berhasil lulus dari sekolah dasar dengan standar internasional. Keanu pun memamerkan foto saat wisuda SD bersama dengan dua kakak sambungnya, oma dan opa, serta pamannya.