Video Viral Zaidan Yahya Si Anak Ajaib Dipayungi seperti Pangeran, Netizen: Manja Banget! 

Muhammad Sukardi
Zaidan Yahya saat dipayungi dan membuat netizen geram. (Foto: X)

"Umur masih bocah, tapi muka tua banget. Faktor asap rokok, " ungkap @cat***. 

"Ya Tuhan, macam begini jadi panutan. Pantas, Indonesia tidak pernah keluar dari jurang kebod****," ujar @Pur***. 

"Yang pegang payung kayaknya dijanjikan masuk surga deh," kata @ran***. 

"Yang begini disebut anak ajaib? Istighfar dah kalian semua," kata @bell***. 

"Ngapain sih dipayungin segala, manja banget," ujar @Anan***. 

Awal Mula Zaidan Yahya Dipanggil Anak Ajaib

Awal mula Zaidan Yahya dipanggil anak ajaib banyak dicari netizen juga di media sosial. Bagaimana cerita awalnya? 

Berdasarkan penelusuran iNews.id, sebutan anak ajaib yang diberikan untuk Zaidan Yahya pertama kali merebak gegara tersebarnya video yang diduga diunggah ibunda Zaidan Yahya. 

Di video itu, ibunda Zaidan Yahya menyebut kalau anak laki-lakinya itu tidak tidur dua hari. Dia sendiri menjadi saksinya. 

"Gak tidur dua hari. Ini sudah dua hari gak tidur, anak ajaib. Aku saksi hidup. Ini, lho, anak ajaib gak tidur dua hari. Ini tadi makan mi sampai tiga porsi," kata ibu Zaidan. 

Setelah video itu beredar luas di jagat maya, netizen akhirnya menyebut Zaidan Yahya atau Habib Zaidan Yahya sebagai anak ajaib. Panggilan yang dibuat ibu Zaidan sendiri. 

Sementara itu, Zaidan Yahya menduga kalau dirinya susah tidur karena kebiasaan suka minum kopi dan merokok. 

"Aku mau tidur dari tadi susahnya. Saya mau tidur, susahnya. Jadi, saya siaran langsung, karena gak bisa tidur. Gak tahu kenapa, mungkin karena ngerokok ngopi ngerokok ngopi, akhirnya susah tidur," kata Zaidan Yahya. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
3 hari lalu

Kaget! HyunA Mendadak Pingsan di Panggung Waterbomb Macao 2025, Begini Kondisinya

Mobil
4 hari lalu

Viral Crazy Rich Makassar Hadiahkan Lamborghini Rp22 Miliar untuk Anaknya yang Ultah ke-9

Seleb
4 hari lalu

Video Syur 4 Menit 28 Detik Lisa Mariana Jadi Alasan Penetapan Tersangka, Ini Faktanya!

Destinasi
7 hari lalu

Viral Curhatan WNI Barangnya Disita di Bandara Haneda Jepang, Ini Faktanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal