Zumi Zola dan Putri Zulhas Gelar Resepsi Pernikahan, Sejumlah Artis Jadi Among Tamu

Nurul Amanah
Verrell Bramasta, Eko Patrio, Uya Kuya dan istri, serta beberapa artis lain didapuk menjadi among tamu pernikahan Zumi Zola dan Putri Zulhas. (Foto: Nurul Amanah)

Eko pun mendoakan agar rumah tangga mereka selalu damai, penuh kasih sayang dan berlimpah rahmat dari Allah SWT. 

"Tentunya kita mendoakan semoga sakinah mawaddah warahmah, dan terus istiqomah seia sekata sampai kakek nenek," tandasnya.

Pasangan pengantin tampak serasi menggunakan busana dengan sentuhan adat Jambi berwarna pink cerah. Raut wajah bahagia selalu terpancar dari Zumi Zola dan Putri Zulhas saat menyalami para tamu yang datang silih berganti, menghampiri di pelaminan.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
11 bulan lalu

Heboh Valerie Thomas Masuk Geng Keluarga Putri Zulhas, Bikin Netizen Bertanya-tanya!

Seleb
11 bulan lalu

20 Artis Kondangan ke Resepsi Zumi Zola dan Putri Zulhas, Gaun Bebizie Jadi Sorotan! 

Seleb
11 bulan lalu

Profil dan Biodata Sherrin Tharia, Mantan Istri Zumi Zola yang Jago Main Biola

Seleb
11 bulan lalu

7 Fakta Pernikahan Zumi Zola dan Putri Zulhas di Masjid Nabawi, Nomor 5 Paling Dicari!

Seleb
11 bulan lalu

Zumi Zola dan Putri Zulhas Menikah di Madinah, Ijab Kabul di Depan Masjid Nabawi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal