Infografis 10 Orang Terkaya di Dunia 2022

Aditya Pratama
Infografis 10 Orang Terkaya di Dunia 2022. (Desain: Sonny Unggara)

JAKARTA, iNews.id - Forbes mengeluarkan daftar 10 orang terkaya di dunia. Elon Musk memimpin dengan kekayaan sebesar 219 miliar dolar AS atau setara Rp3.150 triliun.

Terdapat 2.668 yang masuk orang terkaya di dunia tahun ini. Angka tersebut lebih rendah 87 jika dibandingkan tahun 2021, dengan nilai secara kolektif mencapai 12,7 triliun dolar AS, kurang 400 miliar dolar AS dari tahun lalu.

Daftar 10 orang terkaya di dunia 2022 di antaranya, Elon Musk, Jeff Bezos, Bernard Arnault, Bill Gates, Warren Buffett, Larry Page, Sergey Brin, Larry Ellison, Steve Ballmer, dan Mukesh Ambani.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Bisnis
4 tahun lalu

Daftar 10 Orang Terkaya di Dunia 2022, Elon Musk Memimpin dengan Harta Rp3.150 Triliun

Internasional
6 bulan lalu

Infografis RUU Pemicu Konflik Donald Trump dan Elon Musk

Internasional
9 bulan lalu

Infografis Elon Musk Bujuk Trump Batalkan Tarif Baru tapi Ditolak

Internasional
9 bulan lalu

Infografis 10 Orang Terkaya di Dunia 2025

Internasional
10 bulan lalu

Infografis Elon Musk Sebut AS Harus Segera Keluar dari NATO 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal